Sebagai Ibu Kota Provinsi Jawa Barat, pamor Bandung sebagai kota bisnis dan metropolitan tentu saja tidak kalah dengan Jakarta dan Surabaya. Dengan berbagai pilihan tempat dan hotel, iklim yang sejuk, serta pemandangan alamnya yang indah, tak salah memang jika kota ini menjadi tujuan yang sempurna untuk mengadakan berbagai kegiatan bisnis seperti rapat, konferensi, ataupun pameran. …